Resep Corn Dog Sosis Super Lezat, Ikuti Ibu-ibu!


0
Resep corn dog sosis
Foto © : by Instagram foodvillage_andfoodies

sosis bisa Kalian jadikan alternatif camilan bahkan makanan berat. Sebab corn dog sendiri merupakan makanan yang bisa disesuaikan dengan kondisi.

Mau berat atau camilan bisa yang awalnya populer di Amerika Serikat. Kini Kalian bisa dapatkan di street food kota kesayangan dengan model disujuk oleh tusuk dan dilapisi oleh tepung jagung.

Berbicara mengenai resepnya, digitalfood sudah melakukan pencarian pada banyak sumber. Sehingga jaminan kelezatan masakan sudah pasti akan didapatkan dengan segera.

Sosis Super Lezat

Bilamana ingin mencari mana masakan yang terlezat, Kalian bisa langsung masu ke pembahasan mengenai bahan-bahan. Sebab kelezatan dari masakan itu akan tercermin dari kelengkapan bahannya.

Sehingga disarankan untuk memakai bahan-bahan terbaik lebih dahulu, Kami sarankan untuk membeli bahan-bahan berikut ini di mini market kesayangan sebelum mulai memasak.

Bila perlu sediakan food preparation agar dapat dimasak kembali nanti. Tidak perlu buang banyak waktu jika ingin membuat kembali, hanya saja Kalian harus sediakan toples penyimpanan.

Bahan-bahan Sosis:

  • 8 buah sosis ayam atau sapi
  • 1 1/2 cangkir tepung jagung
  • 1 cangkir tepung terigu
  • 1/4 cangkir gula pasir
  • 1 sendok teh baking powder
  • 1/2 sendok teh baking soda
  • 1/2 sendok teh garam
  • 1 1/4 cangkir susu segar atau santan
  • 2 butir telur
  • 8 tusuk gigi atau tusukan sate agar lebih besar

Langkah-langkah:

Sementara sudah siapkan sosis, mau ayam atau sapi bebas bahkan bisa saja dicampur. Sebab itu hanya isian yang tidak akan mempengaruhi banyak rasa dari masakan.

Lantas bagamana cara untuk memasaknya? cukup dengan mengikuti panduan kali ini, silahkan baca secara seksama karena ini akan menentukan kelezatan masakan.

  1. Campurkan tepung jagung, tepung terigu, gula pasir, baking powder, baking soda, serta garam dalam mangkuk besar. Aduk sampai merata dengan teknik adukan lurus maju mundur saja.
  2. Tambahkan susu segar dan telur, aduk hingga adonan menjadi lembut sekaligus tidak bergerindil.
  3. Tusuk dengan tusuk gigi atau sate sesuai keinginan besarannya.
  4. Panaskan minyak dalam wajan di atas api sedang atau lebih baik kecil saja.
  5. Celupkan sosis ke dalam adonan tepung jagung, pastikan semua tertutup dengan adonan dan jangan sampai ada yang terlewat.
  6. Goreng sosis yang telah dibalut dengan adonan tepung jagung hingga kecoklatan atau brown. lalu Angkat dan tiriskan.
  7. Sajikan masakan tersebut dengan saus tomat, saus mustard, atau saus sambal sebagai pelengkap, bahkan kini juga ada yang gunakan saus korea.

Tips Tambahan Memasak Corn Dog:

Langkah memasak secara basic tidak akan menjamin Kalian bisa memasak secara maksimal, makanya Kami memberikan tips memasak secara lebih tepat. Demi membuat masakan bisa makin lezat disantap.

  1. Untuk hasil yang lebih baik, pastikan adonan tepung jagung tidak terlalu kental atau terlalu encer. Jika adonan terlalu kental, tambahkan sedikit susu segar atau santan. Jika terlalu encer, tambahkan tepung jagung, pakai perasaan.
  2. Jika Kalian ingin camilan dengan rasa lebih renyah, tambahkan tepung maizena ke dalam adonan tepung jagung.
  3. Jika ingin menghasilkan masakan yang lebih sehat, gunakan sosis ayam atau sosis sapi tanpa lemak. Kalian juga bisa menggunakan tepung jagung organik atau tepung jagung tanpa GMO.

Itulah sosis yang super spesial. Dengan ini, Anda bisa mencoba membuat makanan ringan yang dan berbeda dari biasanya. Selamat mencoba di rumah ya.

Rate this post

Like it? Share with your friends!

0

What's Your Reaction?

Like Like
0
Like
hate hate
0
hate
confused confused
0
confused
fail fail
0
fail
fun fun
0
fun
geeky geeky
0
geeky
love love
0
love
lol lol
0
lol
win win
0
win
Agung Prastyo