Penasaran dengan resep jamur kancing saus tiram yang mudah tapi nikmat? Berikut ini akan ada penjelasan mengenai resep untuk dapat membuat jamur kancing dengan saus tiram yang mudah tetapi nikmat.
Resep kali ini akan menjelaskan langkah-langkah untuk dapat membuat dan menyajikan jamur kancing dengan saus tiram yang lezat. Jamur kini telah banyak ditemukan di pasar dan juga di supermarket terdekat, tetapi apa resep jamur kancing?.
Bahan Untuk Masakan Jamur Kancing Dengan Saus Tiram
Jamur memang kini telah memiliki beragam resep namun tak jarang orang mengetahui tentang resep jamur kancing saus tiram. Dengan adanya resep jamur ini merupakan resep jamur yang paling sering ditemukan di pasar berbagai daerah, berikut ini resepnya.
Sebelum masuk ke tahap cara pembuatannya perlu juga untuk mengetahui bahan-bahan yang memang perlu disiapkan untuk membuatnya. Dan berikut ini merupakan beberapa bahan yang perlu disiapkan:
Bahan yang Perlu disiapkan:
- Jamur kancing sebanyak 250g.
- Siapkan 1/2 bawang bombay.
- Saus tiram.
- 2 siung bawang merah.
- Kecap asin.
- Serta siapkan bawang putih sebanyak 3 butir.
- Garam ½ sebanyak sendok teh.
- Penyedap masakan.
- Lada bubuk.
- Dan terakhir minyak.
Cara Untuk Pembuatan Jamur Kancing Dengan Saus Tiram
Setelah bahan-bahan yang perlu disiapkan sudah lengkap bahannya maka langkah berikutnya yaitu membuatnya dengan bahan tersebut. Jika bahan yang dibutuhkan telah disiapkan maka berikut ini penjelasan mengenai cara membuat jamur kancing dengan saus tiram.
- Pertama yang perlu dipersiapkan yaitu cuci jamur sampai bersih.
- Kemudian iris tipis bawang bombay dilanjut dengan cincang bawang merah juga bawang putih.
- Jika telah selesai maka tumis semua bawang tadi dengan sedikit minyak sampai harum dan matang.
- Jika tumisan bawang sudah terasa harum maka langkah selanjutnya yaitu masukkan jamur kancing yang memang telah dipotong-potong sesuai dengan keinginan.
- Aduk sampai rata tumisan bawang dan jamur secara bersamaan.
- Kemudian tambahkan dengan garam, lada bubuk, kecap manis dan juga saus tiram serta tambahkan juga dengan penyedap rasa secukupnya sesuai selera.
- Aduk rata semua bahan sampai benar-benar merata dan matang.
- Jika sudah matang maka cicipi rasa, jika sudah pas maka selanjutnya angkat dan hidangkan.
- Selesai Jamur kancing dengan saus tiram dapat dinikmati.
Itulah mengenai penjelasan tentang resep jamur kancing saus tiram yang nikmat dan juga lezat serta dapat dinikmati. Dengan resep yang mudah dan juga bahan yang dapat ditemukan dengan mudah sehingga dapat dinikmati oleh siapa saja.